Tokoh Wanita Hebat
Sejarah dan biografi wanita terkenal di dunia, dengan segala penghargaannya serta karir nya
Jumat, 11 Desember 2020
Sejarah Kecantikan Mesir Cleopatra
Profil dan Biografi Cleopatra. Nama wanita ini cukup terkenal di dunia. Nama Cleopatra menjadi ikon atau simbol dari kecantikan Mesir. Menurut cerita, Cleopatra merupakan Ratu Mesir Kuno terakhir yang konon memiliki kecantikan yang dapat memikat hati para lelaki yang melihatnya.
Kamis, 10 Desember 2020
Legenda Rocker Wanita Indonesia Nike Ardilla
Biografi Nike Ardilla. Dulu ia dikenal sebagai Ratu Rock Indonesia semasa hidupnya. Wanita yang bernama lengkap Raden Rara Nike Ratnadilla Kusnadi atau yang dikenal dengan nama Nike Ardilla ini lahir di Bandung, Jawa Barat, 27 Desember 1975 dari pasangan R. Eddy Kusnadi dan Nining Ningsihrat.
Rabu, 09 Desember 2020
Penerbang Wanita Pertama Amelia Eanhart
Biografi Amelia Eanhart. Dia dikenal sebagai Penerbang wanita Pertama asal Amerika Serikat yang pertama menyebrangi samudera Atlantik. Amelia Earhart dilahirkan pada tanggal 24 Juli 1897 di Atchison, Kansas Amerika Serikat di rumah kakeknya.
Mengenal Grand Master Catur Irene Kharisma Sukandar
Irene Kharisma Sukandar lahir di Jakarta pada tanggal 7 April 1992, Ia merupakan Grand Master Catur Putri asal Indonesia. Irene merupakan putri Anak kedua dari tiga bersaudara, pasangan Singgih Heyzkel dan Cici Ratna Mulya. Kini ia duduk sebagai siswi kelas II SMA Nusantara, Jakarta.
Selasa, 08 Desember 2020
Sejarah Putri Kerajaan Inggris Putri Diana
Biografi Putri Diana. Dikenal sebagai putri kerajaan Inggris dan istri pertama dari Pangeran Charles, pewaris tahkta Kerajaan Inggris. kematiannya akibat kecelakaan tragis pada tahun 1997 turut mengguncang dunia kala itu. Pemberitaan terhadapnya yang tiada henti kala itu membuat sosoknya sangat terkenal luas.
Profesor Matematika Maria Agnesi
Profil dan biografi Maria Agnesi. Wanita asal Italia ini dikenal sebagai ilmuwan yang luar biasa. Ia memberikan kontribusi yang sangat besar di bidang matematika dan filsafat. Ia menulis buku pertama tentang kalkulus integral dan diferensial.
Senin, 07 Desember 2020
Pendiri Sido Muncul Ny. Rakhmat Sulistio
Nama Sido Muncul terkenal sebagai salah satu perusahaan produsen jamu terkenal di Indonesia. Sido Muncul yang awalnya hanya berasal dari produksi rumahan saja kini berkembang menjadi perusahaan besar yang memproduksi puluhan produk jamu dan minuman. Pendiri Sido Muncul adalah Rakhmat Sulistio.
Langganan:
Postingan (Atom)
Featured Post
Sejarah Kecantikan Mesir Cleopatra
Profil dan Biografi Cleopatra. Nama wanita ini cukup terkenal di dunia. Nama Cleopatra menjadi ikon atau simbol dari kecantikan Mesir. Menur...